Statistik Kesejahteraan Rakyat Kota Pontianak 2014 - Badan Pusat Statistik Kota Pontianak

Publikasi Kota Pontianak Dalam Angka 2024 telah rilis dan dapat diakses pada halaman publikasi atau klik disini.

Statistik Kesejahteraan Rakyat Kota Pontianak 2014

Nomor Katalog : 3101005.6171
Nomor Publikasi : 115531514
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 20 November 2015
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 1.49 MB

Abstraksi

Publikasi Statistik Kesejahteraan Rakyat Kota Pontianak 2014 merupakan salah satu publikasi Badan Pusat Statistik di Kota Pontianak yang menghimpun data mengenai kondisi kehidupan sosial ekonomi masyarakat yang meliputi: keadaan demografi, kesehatan, pendidikan, angkatan kerja, serta perumahan. Sumber data yang dipakai dalam publikasi ini adalah hasil Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) 2014, terutama Daftar VSEN14-K (Kuesioner KOR) dan VSEN14-M (Kuesioner Modul Makanan-Bukan Makanan). Data dalam publikasi ini disajikan dalam bentuk tabel presentase. Dengan demikian para pengguna data dapat melihat perbedaan tingkat kesejahteraan antara berbagai kelompok penduduk seperti disebutkan di atas.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Pontianak (Statistics Pontianak)Jl. Letjen Sutoyo No. 17 Pontianak 78121

Telp. (0561) 8189880

E-mail : bps6171@bps.go.id  

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik